Selasa, 08 April 2014

Pelabuhan Pegantungan

Pelabuhan Nelayan Pegantungan merupakan salah satu pintu gerbang menuju Kecamatan Selat Nasik di Pulau Mendanau. Pelabuhan yang terletak di salah satu ujung Teluk Gembira ini melayani perjalanan laut menuju Selat Nasik dan Pulau Rengit. Setiap harinya ada beberap kapal yang berangkat menuju Pelabuhan Petaling, mulai dari pagi hingga sore. Tarif kapal menuju selat nasik adalah Rp 15.000/ orang atau motor. Perjalanan dari Pelabuhan Pegantungan menuju Selat Nasik dapat ditempuh sekitar 30 menit (data diperoleh pada Mei 2012, harga dapat berubah sewaktu-waktu). 

Gambar Pelabuhan Pegantungan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar